Sabtu, 09 Juni 2012

TEKA-TEKI MATEMATIKA

Hello temans. smua nya apa kabar? teman-teman aq punya sebuah TEKA-TEKI MATEMATIKA:
1. Bagaimana cara menuliskan semua huruf abjad dalam waktu kurang dari 10 detik?
2. Bagaimana cara menyusun angka 100 dari angka 99 dengan operasi matematika?
3. Sebuah keluarga terdiri dari 5 anak laki-laki dan masing-masing anak tersebut mempunyai 1 saudara perempuan. Berapa jumlah anak dalam keluarga tersebut?
4. Mana yang lebih besar, 75% dari 57 atau 57% dari 75?
5. Berapa kali muncul angka 8 dari bilangan 1-100?
6. Jika jumlah penduduk di bumi 6 milyar, berapakah hasilnya bila semua jari tangan masing-masing orang dikalikan?
7. Budi memegang 10 kelereng di tangan dan mengantongi 5 kelereng teman di sakunya. Jika Budi memindahkan 3 buah kelereng miliknya ke saku, berapa jumlah kelereng milik Budi yang dikantungnya sekarang?
8. Berat mana besi bermassa 100 kg dengan kapas 100 kg?
mari uji kemampuanmu dalam waktu 5 menit
Sembari kite sedang santai-santai gitu, kira=kira menurut temans smua jawabannya apa ya? Ditunggu ya temansss

Tidak ada komentar:

Posting Komentar